hai sobat-sobit sekalian.. ini pertama kalinya saya mempostingkan seputar aplikasi komputer..
semoga saja kedepannya saya punya banyak waktu untuk bisa terus mengupadate postingan di blog ini.
baik, langsung saja kali ini saya akan bahas tentang cara mengubah file dengan format microsoft word (.doc/.docx) menjadi file PDF atau yang sering di sebut ebook. nah, sudah tahukan apa itu ebook? kalau anda sering mendownload ebook di internet, anda pasti sudah tahu dong seperti apa itu bentuknya ebook.
e-Book itu singkatan dari electronic Book, atau buku elektronik. sekarang bagaimana cara membuat ebook ini? berbeda dengan file document seperti doc atau txt, ebook ini tidak bisa di buat secara langsung dengan microsoft office. So, kita sudah pasti membutuhkan software tambahan pihak ke tiga.
bagaimana caranya? ada banyak cara mengubah file microsoft word ini menjadi file PDF tentunya. salah satunya adalah dengan menggunakan software atau addon dari microsoft office ini. bagi anda yang microsoft office 2007 nya belum terinstal addon ini, bisa mendownload addon ini langsung dari situs microsoft.
Caranya :
-selesai download, instal addon tersebut.
-jika selesai, berarti anda sudah bisa mengubah file microsoft word ini ke file PDF, caranya buka document yang hendak di buat PDF, lalu silakan pilih Save As -> PDF or XPS.
-DONE!! mudah bukan? semoga bermanfaat. ehhhehehe
Tidak ada komentar:
Posting Komentar